Jadwal Perlombaan Olah Raga Memperingati HUT KORPRI Ke-45

Breaking News
18-Nov-2016

Jakarta – Dalam rangka memperingati Hut KORPRI ke - 45 Tahun 2016, selama bulan November Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menyelenggarakan berbagai lomba dan pertandingan olah raga. Perlombaan ini diikuti perwakilan seluruh unit utama dan akan diselenggarakan di berbagai lokasi di Unit Utama ataupun sekitar kementerian pendidikan dan kebudayaan.

Adapun jadwal dan lokasi pertandingan/perlombaan adalah sebagai berikut :

No

Cabang Olahraga

Pelaksanaan

Penyelenggara

Tempat

1

Futsal

10 – 12 November 2016

Ditjen GTK

Lpangan Outdoor Gd. Ki Hajar Dewantara

2

Bulu Tangkis

14 – 18 November 2016

Setjen

Lapangan Aula Gd. F, Lt.6

3

Tenis

15 – 17 November 2016

Ditjen Dikdasmen

Lapangan Tenis Dikdasmen, Cipete

4

Gerak Jalan

20 November 2016

Itjen

Jl. Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta

5

Tenis Meja

22 – 23 November 2016

Badan Bahasa

Aula Badan Bahasa, Rawamangun

6

Senam Aerobic

23 November 2016

Ditjen PAUD Dikmas

Plaza Insan Berprestasi

7

Permainan Tradisional

23 November 2016

Ditjen Kebudayaan

Lapangan Halaman Kantor Kemendikbud

8

Catur

24 November 2016

Balitbang

Loby Balitbang, Gd. E

 
(Tim IT Biro Umum)